Pencarian Dokumen

List Document

Implementasi Algoritma Genetika untuk Penjadwalan Latihan Fitness di GYM Center

Muhammad Najib Kusumonegoro

Status: publik

Tahap perencanaan dan penjadwalan merupakan tahapan yang paling menentukan keberhasilan suatu kegiatan latihan fitness. Sistem penjadwalan latihan fitness yang disusun di GYM Center pada saat ini masih belum terkomputerisasi. Sehingga kurang efektif dilakukan, karena masih terjadi benturan keadaan input data, seperti benturan ketersediaan waktu, kelas, ruangan dan jumlah materi pelatihan yang diselenggarakan dengan ketersediaan trainer pengampu yang ada. Hal ini dikarenakan penjadwalan adalah tahap ketergantungan antar aktivitas secara keseluruhan yaitu salah satu faktor keberhasilan dalam pelaksanaan latihan fitness agar selesai tepat pada waktunya. Skripsi ini menerapkan algoritma genetika...